Yah, lama sekali rasanya aku tak menulis
sudah bulan Agustus saja ya.. hmm
alangkah cepatnya waktu berputar dan berlalu begitu saja..
aku,
aku yang kini sudah mengjinjak usia 22 tahun dan akan 23 nantinya,
merasa sangat sudah tua, tapi saat aku berpikir seperti itu, bagaimana mereka (orang tua) yang sudah sedari dulu membimbing, merawat, dan segalanya.. Mereka akan beranjak semakin tua..
Aku sedih tapi harus dijalani..
Usia mereka kini sudah tak muda lagi,
Aku
Aku harus bekerja keras untuk melihat mereka tersenyum, membahagiakan mereka kelak,
menjadi anak yang solihah,, amin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar